Senin, 28 Februari 2011

10 Pemimpin yang kekuasaanya Terlama di Dunia

Gonjang-ganjing di Mesir yang telah menewaskan sedikitnya 100 warga-nya hingga pekan lalu, adalah bentuk perlawanan kekuasaan sang presiden yang begitu lama memerintah. Muhammad Husni Sayyid Mubarrak, nama lengkap Husni Mubarrak, adalah Presiden Mesir dalam 30 tahun terakhir sejak pertama dilantik pada 14 Oktober 1981. Namun ternyata, ada pemimpin (raja/presiden) di dunia yang lebih lama berkuasa darinya! Berikut 10...


Miliki Dana Puluhan Miliar, Situs PSSI Tak Terurus

Jebolnya situs PSSI tentu saja terbilang memprihatinkan. Terlebih, jika mengetahui bahwa induk sepakbola nasional tersebut mendapat kucuran dana hingga miliaran rupiah tiap tahunnya."Admin situs PSSI masih bodoh juga ya, sudah dikasih tahu bug-nya (celah) tapi masih saja tidak di-patch(ditambal). Capek deh nih admin," gemas pelaku yang mengaku telah membobol situs PSSI.Ya, setiap tahun berganti, PSSI dinilai bak mendapat...


Sabtu, 26 Februari 2011

11 Tips Menambah Kemampuan Berkomunikasi

Berikut ini beberapa tips sederhana untuk meningkatkan kemampuang berkomunikasi: 1. Jadilah orang pertama yang memperkenalkan diri. Jadilah orang pertama yang mengatakan "hai" dan mengulurkan tangan untuk bersalaman. Atau setidaknya, jadilah orang pertama yang menganggukkan kepada dan tersenyum, jika tidak memungkinkan untuk bersalaman. 2. Jika memungkinkan, selalu tersenyum setiap kali bertemu atau bertatap muka dengan orang lain. 3. Pertahankan...


Daftar Bayaran Tertinggi Selebritis Korea Untuk Iklan

Situs Berita Korea Money Today membuat daftar bayaran tertinggi selebritis2 untuk tampil di Iklan2. Diantara selebritis pria, veteran Seo Taeji berada di posisi pertama dengan banyaran yang sangat besar yaitu 2 milyar won. Setelah itu diikuti grup idola Big Bang yang akan membuat comeback mereka pada 24 februari mendatang dengan mini album keempatnya. Rain berada di peringkat ketiga...


Mahasiswa Indonesia di Libya Bantah Gaddafi Bertindak Kejam?

Pagi ini Jumat 25 Februari 2011, Eramuslim mendapatkan dua email yang mengaku merupakan mahasiswa Indonesia yang sedang menuntut ilmu di Libya.Satu orang bernama Gelar Digjaya Muhammad, mahasiswa Islamic Call College Tripoli Libya tingkat 3 dalam jurusan ilmu ekonomi dan keuangan, asal Bandung berdomisili di Tripoli, yang juga ketua Departemen kaderisasi KKMI Libya dan satu lagi Hendi Nugraha Mahasiswa...


Jumat, 25 Februari 2011

'Ikan Duyung' Gegerkan Kepulauan Selayar

Berbagai cerita mistik dan dongeng menyebar ke seantero kampung.                Juma Ali dengan 'ikan duyung' temuannya   warga Dusun Tongke-Tongke, Desa Lowa, Kecamatan Bontosikuyu, Kabupaten Kepulauan Selayar, Sulawesi-Selatan, mendadak gempar. Pasalnya, ditemukan seekor makhluk laut sejenis ikan yang diyakini warga setempat merupakan penjelmaan manusia dan hewan laut. Para nelayan di situ bahkan meyakini itu seekor 'ikan duyung'. Belum...


Top 10 Monster Laut Menakutkan

Spending your vacation on the beach and swimming in the sea is one of the best ways to enjoy your free time. Sea is nice and most of us love sea and its colorful life. You can find a plenty of incredibly beautiful sea creatures that will amaze you with their beauty and colorful look. But, from a...


Ternyata Ada Manusia Yang Hidup di Bawah Tanah

Legenda menyebutkan ada kehidupan di bawah tanah dan pintu masuknya terletak di kutub utara. Legenda itu muncul sejak zaman Plato yang yakin di dalam bumi penuh dengan terowongan dan lubang. Apakah legenda itu benar? Pemikiran adanya lubang di perut bumi sangat popular di antara penulis science fiction. Bahkan beberapa penulis menunjukkan perhitungan estimasi serta eksperimen untuk membuktikan planet...


Kamis, 24 Februari 2011

Kisah Keluarga Sakinah

Ayah mau pergi kemana ?....kok habis shubuh sudah kelihatan rapi ?....tanya anaknya......Mau mengantarkan kamu mendaftar di Perguruan Tinggi jawab sang ayah......Ndak usahlah ayah ikut.....aku kan sudah besar.....aku berani kok berangkat sendiri.....lagian aku malu kalau ketemu teman - temanku nanti.....pinta anaknya......Sang ayah yang memang tidak lulus SD ini kemudian berkata kepada anaknya.....ayah ingin tahu kayak apa Perguruan Tinggi itu...


Perhatian ! Spidol Ternyata Lebih Berbahaya Dari Kapur Tulis

Zaman sekarang sekolah-sekolah tampaknya lebih memilih untuk menggunakan spidol dan papan tulis putih (whiteboard) ketimbang kapur tulis yang berdebu. Tapi tahukah Anda bahwa kapur tulis lebih aman ketimbang spidol? Kapur tulis sudah sangat jarang digunakan di sekolah-sekolah yang ada di perkotaan, meski masih banyak digunakan di sekolah yang ada di pedesaan karena harganya yang lebih murah. Kapur tulis...


Sampah Plastik Di Ubah Menjadi Minyak

Seorang penemu Jepang telah menciptakan sebuah mesin yang cocok untuk penggunaan rumah tangga. Mesin tersebut dapat mengubah sampah plastik menjadi bahan bakar, sebuah teknologi yang dapat membantu mengatasi tumpukan tas dan kantung plastik dari toko grosir di dalam gudang atau dapur. Tas plastik, botol dan beberapa produk pengemas lain pada dasarnya terbuat dari minyak. Akinori Ito--nama sang penemu--dengan...


Nurdin Halid Dilaporkan ke Dewan Internasional Arbitrasi Olahraga

Merasa "dikadali" dan dipermainkan oleh pengurus PSSI di bawah kendali mantan terpidana kasus korupsi, Nurdin Halid, kubu George Toisutta dan Arifin Panigoro segera melaporkan Nurdin Halid ke Dewan Internasional Arbitrasi Olahraga, di Lausanne, Swiss. Mereka mengadukan Nurdin Halid dan lembaganya telah melakukan pelanggaran berat terhadap Statuta FIFA yang telah Nurdin modifikasi seenaknya."Kami bawa kasus ini ke Court of...


Wasiat Sultan HB IX Tentang DIY Diungkap

Mantan penulis pidato Sri Sultan Hamengku Buwono IX, Sudomo Sunaryo, menuliskan sebuah buku yang mencoba mengungkapkan wasiat-wasiat dari Raja Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat, yaitu Wasiat HB IX, Yogyakarta Kota Republik."Saya melayani Sri Sultan Hamengku Buwono IX selama 36 tahun dan saya diberi pesan khusus untuk memberi penjelasan tentang DIY (Daerah Istimewa Yogyakarta) kepada masyarakat luas," kata Sudomo dalam acara...