Jumat, 29 April 2011

5 Alat Transportasi Canggih Masa Depan

Transportasi merupakan salah satu perbedaan utama antara hari ini dan hari besok di masa depan. Orang dengan jaket jet, mobil terbang, dll dapat menikmati alat transportasi dengan keuntungan tanpa dampak lingkungan, kecepatan yang super dan keselamatan total. Namun masa itu belum tiba secepat yang kita harapkan, tetapi kita sedang dalam proses ke sana. Berikut adalah beberapa contoh transportasi...


10 Temuan Terlalu Canggih di Zamannya

Digital Audio Player (1979) jadi MP3 Player/iPod (1997/2001) Pada 1979, Kane Kramer dari Inggris memiliki ide pemutar musik solid seukuran saku. Kramer menyebutnya IXI System dan ukurannya hampir sebesar kotak rokok. Menurut situs Kramer, Kramer dan rekannya membuat lima perangkat ini. Sistem buatan Kramer hanya mampu memutar musik selama tiga setengah menit. Namun, ia berencana menggunakan memori flash...


Obama Ingin Jadi Perdana Menteri Indonesia

Sebuah cuplikan buku mengenai Stanley Ann Dunham, ibu Presiden Amerika Serikat Barack Obama, sangat mengejutkan. Dalam buku itu terdapat sebuah dialog Barack Obama dengan ayah tirinya, Lolo Soetoro, yang menunjukkan keinginan Obama kecil saat itu untuk menjadi Perdana Menteri Indonesia.Dialog Barry (nama kecil Obama) dengan Lolo diceritakan kembali oleh Saman, seorang pengasuh di kediaman Obama di Menteng Dalam,...


Cavalon Gyrocopter: Kendaraan Idaman Warga Jakarta

Daripada bingung kendaraan seperti apa yang cocok digunakan di Jakarta, lebih baik beli yang satu ini. Cavalon Gryrocopter adalah sebuah kelikopter kecil (dan ringan) yang hanya membutuhkan sedikit tempat untuk mendarat atau lepas landas. Cavalon yang punya kapasitas 2 penumpang ini dijamin stabil walaupun berjalan dengan kecepatan rendah. Ukurannya hanya 4,6 m x 1,9 m x 2,8 m...


Rabu, 27 April 2011

10 Wanita yang Mengubah Ukuran Payudara Demi Profesi

Mungkin anda pernah memiliki pikiran bahwa anda ingin memiliki ukuran dada yang tidak biasa. Kini telah banyak orang yang memilih untuk menambah ukuran payudaranya agar nampak lebih menarik, berbagai alasanpun mendasari mengapa mereka memilih cara tersebut. Begitu pula dengan beberapa wanita ini yang melakukan breast implants. Tak dipungkiri, breast implants saat ini bukan hal yang asing lagi. Sudah...


Enam Senjata Strategis TNI Diuji Coba di Samudera Hindia

TNI Angkatan Laut melakukan uji coba enam senjata strategis di Samudera Hindia atau sebelah barat Selat Sunda, Rabu (20/4).Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) Mabes TNI, Laksamana Muda Iskandar Sitompul, mengatakan, uji coba beberapa senjata strategis itu sebagai upaya untuk menjaga kedaulatan dan tegaknya NKRI."TNI AL sebagai salah satu pertahanan negara dituntut berperan aktif dalam menjaga dan mempertahankan kedaulatan negara,"...


11 Macam Alat Optik

Benda optik adalah benda yang menggunakan lensa optik untuk melakukan fungsinya dalam membantu kegiatan tertentu. Lensa optik bisa terbuat dari bahan kaca, plastik, fiber, dan lain sebagainya. Berikut di bawah ini merupakan arti definisi / pengertian dari beberapa benda / alat optik yang sering kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari. 1. Teropong Bintang Teropong bintang adalah alat yang digunakan untuk...


Ciri-ciri Anda Kecanduan Komputer

1. Anda bekerja di depan komputer meskipun Anda sedang sakit, maksud saya "benar-benar sakit".2. Anda Mempunyai beberapa komputer, dan Anda menggunakannya bersamaan.3. Anda menciptakan sendiri komputer DIY portabel Anda.4. Anda tidur di tempat kerja atau kantor Anda kayak gini.5. Anda Membawa Komputer Anda Ke Kamar Mandi/Toilet Dan Menggunakannya.6. Atau Lebih Buruk Lagi, Anda Membawa toilet Anda Ke Depan Komputer. 7....